-->

Cara Ampuh Atasi Motor Anda Yang Mogok Akibat Terendam Banjir

Cara Ampuh Atasi Motor Anda Yang Mogok Akibat Terendam Banjir - Baik kali Ini admin akan membagikan ulasan kepada pakarnis sekalian mengenai tips memperbaiki motor yang ampuh ketika motor terendam banjir. memasuki musim hujan kemungkinan ini bisa saja terjadi disebabkan efek dari pada padatnya penduduk didaerah kota yang menyebabkan banjir dimana-mana.

Cara Ampuh Atasi Motor Anda Yang Mogok Akibat Terendam Banjir
Efek Banjir Motor Matic Mogok

Berikut langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memperbaiki mesin sepeda motor setelah tidak bisa bunyi ketika menghadapi banjir :

1. Buka karburator (jika masih menggunakan sistem pengabut ini). Keluarkan semua cairan di dalamnya belum cukup dengan melepas mur tempat pembuangan bensin. Untuk sepeda motor injeksi, bagian yang rawan air adalah sambungan kabel dan komputer atau ECU (sudah dilapisi bahan anti resapan air). ”Soket penghubung kabel sudah diberi insulator. Karena itu, genangan air bukan masalah bagi sepeda motor bermesin injeksi.”

2. Buka mesin, mulai bak oli (crank ase), kopling dan blok silinder. Rendam dengan bensin dan keringkan.

3. Untuk skutik, dipastikan komponen di balik  bak CVT tidak kena air. Buang airnya melalui selang pembuangan (berada di bawah bak CVT).

4. Buang oli mesin, ganti dengan yang baru!

5. Buka semua sistem kelistrikan, seperti kabel, spul, rumah lampu dan lain. Keringkan untuk mencegah hubungan pendek.

6. Kalau sudah terpasang dengan baik dan rapi, barulah mesin dihidupkan kembali!

demikian artikel ini semoga bermanfaat buat pakarnis sekalian dan bisa menjadi solusi dimusim penghujan ini. safety riding.
Facebook Comments

0 komentar